Thursday, February 16, 2012

Bahaya Dari Pemakaian Genset Asal - Asalan


sewa genset. Mungkin selama ini kita hanya tahu menyewa genset di tempat sewa genset, kemudian memakai nya lalu mengembalikan dan membayar jasa sewa genset tersebut. Tapi apakah kamu diantara pemakaian genset tanpa didampingi ahlinya. Nah, ini dia nih bahaya - bahaya nya:

  • Keracunan karbon monoksida (CO): Seperti yang kita tahu, genset itu dipenuhi oleh gas CO, jadi sudah bisa dipastikan jika sampai kita menggunakan nya secara sembarangan kita bisa keracunan CO secara tidak sadar karena zat ini tidak terlihat atau tercium.
  • Tersengat listrik: Sama hal nya seperti gardu listrik, generator juga berfungsi sebagai penghasil listrik, jadi bisa dipastikan bahaya nya jika kita tersengat listrik yang dihasilkan genset.
  • Kebakaran: ini salah akibat bila kita menaruh genset didalam ruangan atau rumah, banyak bahan yang mudah terbakar sehingga bisa membahayakan nyawa manusia disekirtar.

No comments:

Post a Comment